Pages - Menu

Senin, 10 September 2018

Manajemen Stres agar Tidak Stres

Buku Manajemen Stres Agar Tidak Stres ini adalah pemahaman ilmiah apa sebenarnya stres itu dan teknik panduan untuk mengurangi stres, namun bila pembaca ada yang sudah merasakan bahwa stres telah menjadi gangguan hidup dan dirasakan sebagai penyakit, dianjurkan melakukan konsultasi lebih lanjut pada ahli kedokteran yang tepat, psycholog atau psychiater. Acuan dalam buku ini untuk mengatur diet makanan atau melakukan olah-raga adalah petunjuk umum, bila stres telah dirasakan sangat memberatkan sebaiknya mengikuti advis profesional.

Kita akan menelaah juga bahwa stres dapat berlanjut menjadi stres yang kronis, chronic stress, pada waktu tersebut stress hormone akan dilepaskan sebagai stress response; maka kita perlu mempraktekan acuan untuk relaksasi bagi jiwa raga. Kita akan juga belajar secara mudah menghilangkan tekanan serta bagaimana melindungi mental dan tubuh menghadapi serangan stres, menjadikan tubuh dan perasaan nyaman.

Selamat membaca, ikuti acuannya dengan santai dan nikmati hasilnya.

Materi buku:

Bab 1 Riset Mengenai Stres—Identifikasi dan Mengetahui Dampak Stres.
2 (Dua) Jenis Stres
Mengenal Penyebab Terjadinya Stres
Tips Menghindari Stres
Reaksi Tubuh Menghadapi Stres
Tanda-tanda Timbulnya Stres
Dampak Negatif Stres
Bagaimana Mengelola Stres?
Dampak Stres
Menghadapi Stres Menurut Mayo Clinic
Cara Menurunkan/Mengurangi Stres
Jenis dan Teknik Relaksasi
Bernafas Dalam-dalam untuk Menghilangkan Stres
Relaksasi Otot Secara Progresif
Yoga & Tai-chi
Pijat Diri Sendiri
Neuro Linguistic Programming (NLP) Mengatasi Stres

Bab 2 Percaya Diri—Menenangkan Diri Menghadapi Masalah.
Percaya Diri
Verbal
Vocal
Visual
Image
Percaya Diri Merupakan Kekuatan
Mengendalikan Energi Positif

Bab 3 Reaksi Menghadapi Stres.
Cara Berpikir Kita Tentang Stres
Mengapa Penting Mengelola Stres?
Identifikasi Sumber Stres!
Saran Menghadapi Stres
Bagaimana Mengatasi Supaya tidak Galau?

Bab 4 Creative Problem Solving—Membuat Keputusan dan Mengelola Waktu.
Menentukan Masalah
Membuat Keputusan (Decision Making)
Mengelola Stres Secara Mudah
Cara Mengontrol Stres
Gejala Dini Timbulnya Stres di Tempat Kerja
Saran-Saran Mengatasi Stres di Tempat Kerja
Bekerja Dalam Giliran (Shift)
Manajemen Waktu dapat Mengurangi Stres
Lima Cara Lain Mengatasi Stres dalam Bekerja
Panduan Bagi Direksi/Pimpinan Perusahaan: Apakah Karyawan Anda Stres?
Pentingnya Melaksanakan Manajemen Stres agar Tidak Stres
Membentuk Budaya Perusahaan yang Kuat
Kebudayaan dan Budaya Perusahaan
Budaya Percaya pada Perusahaan
Mengetahui Budaya Perusahaan
Pengaturan Warna dan Letak Work Station
Mengatasi Stres bagi Pilot dan Awak Pesawat

Bab 5 Humor Mengatasi Stres.
Humor dan Manajemen Stres
Humor dalam Kajian Ilmiah
“Sense of Humor” Cara Efektif, Murah dan Aman dalam
Menghilangkan Stres
           
Bab 6 Sunyi Mengatasi Stres, Meditasi Mantra Rohani, Perasaan dan Emosi.
Ketentuan Utama Melakukan Meditasi
Manfaat Meditasi Mantra
Petunjuk Melakukan Meditasi dengan Mantra
Meditasi Cakra
Reiki Infinite Healer
Hypnotherapy

Bab 7 Herbal dan Alat Bantu Tidur Untuk Mengatasi Stres.
LELAP Natural Formula
Melantonin
Stress Ez (Stress Ease)
Virgin Coconut Oil (VCO)
Spectrum Eye Shade

Bab 8 Pelatihan Manajemen Stres agar Tidak Stres.
Syllabus Workshop Manajemen Stres

Tidak ada komentar:

Posting Komentar